Hasil pencarian Q&A

*Silakan cari dengan memasukkan nama kartu atau teks yang tertulis pada kartu.
*Bukan hanya peraturan, tapi juga menampilkan penjelasan mengenai Ability dan serangan sebagian kartu.

4 buah
Halaman 1/Total 1 halaman
  • Dapatkah saya menggunakan Ability Magical Flick Mismagius, kemudian memilih Energi Serangan Beruntun yang dikenakan pada Pokémon Bertarung lawan, lalu memindahkannya ke Pokémon selain Pokémon Serangan Beruntun yang ada di Cadangan lawan?
    Ya, itu dapat dilakukan. Pada kondisi tersebut, Energi Serangan Beruntun dibuang ke Trash.
  • Kartu Terkait Mismagius
    Saat tidak ada Pokémon di Cadangan lawan, dapatkah saya menggunakan Ability Magical Flick Mismagius?
    Tidak, itu tidak dapat dilakukan.
  • Jika saya menggunakan serangan Kekuatan Kata Pembawa Sial Mismagius saat Kartu Pegangan lawan jumlahnya 3 lembar, meskipun saya tidak dapat mengembalikan Kartu Pegangan lawan ke Deck, dapatkah saya melihat Kartu Pegangan lawan?
    Ya, itu dapat dilakukan.
  • Jika saya menggunakan serangan Kekuatan Kata Pembawa Sial Mismagius saat ada 4 lembar atau lebih kartu di Kartu Pegangan lawan, dapatkah saya tidak mengembalikan Kartu Pegangan lawan ke Deck?
    Tidak, itu tidak dapat dilakukan.Jika ada 4 lembar atau lebih kartu di Kartu Pegangan lawan, pemain harus memilih kartu dan memisahkannya hingga jumlah Kartu Pegangan tersebut menjadi 3, lalu kocok kembali kartu yang telah dipilih ke Deck.

Pertanyaan

Saat Anda tidak menemukan jawaban meskipun telah memeriksa Q & A Pokémon Game Kartu Koleksi, silakan ajukan pertanyaan ke sini.